DETAIL POTENSI INVESTASI

hutan sosial (SEKTOR INDUSTRI)

KABUPATEN PESISIR SELATAN Selasa, 24 September 2024 , 11:33:53

kabupaten pesisir selatan mempunyai hutan sosial yang terpencar di berbagai kecamatan, di hutan sosial ini pun banyak ditumbuhi dengan tumbuhan produktif yang dapat diolah baik manual maupun modern , tumbuhan yang ada di hutan sosial diantaranya, pohon damar yang dapat di olah menjadi beberapa jenis diantaranya pernis, asesoris mobil dll. pohon pala yng telah menghasilkan buah yang telah berproduksi baik buah nya maupun kulitnya, kulit buah pala dapat buat menjadi sirup yang telah diproduksi oleh kelompok tani. diharapkan ada investor untuk dapat memasarkan ke pasar global. disamping itu juga ada jengkol yang telah dibuat menjadi kerupuk, juga harapa adanya calon investor yang dapat mengembangkan jengkol ini tidak hanya menjadi kerupuk tp juga bisa menjadi bentuk lainnya.  

INFO POTENSI INVESTASI

FOTO POTENSI INVESTASI

VIDEO POTENSI INVESTASI

Video tidak tersedia

LOKASI POTENSI INVESTASI

Top